Article Detail

✨ CELEBRATION ✨




Salah satu nilai keutamaan Tarakanita yang mengajak kita untuk melihat hidup sebagai anugerah yang layak dirayakan.
Bukan hanya tentang pesta, tetapi tentang merayakan hidup dengan penuh syukur dalam menghargai proses, meresapi kebersamaan, dan menyebarkan sukacita di mana pun kita berada.
Lewat celebration, kita belajar bersyukur atas hal-hal kecil, menguatkan semangat, dan menyalakan harapan di tengah tantangan.

🌈 Rayakan hidupmu.
🌼 Rayakan sesamamu.
🌟 Rayakan kebaikan Tuhan setiap hari.

Comments
  • there are no comments yet
Leave a comment